Sabtu, 28 Mei 2011

Home » » Paradigma Kritis Transformatif

Paradigma Kritis Transformatif

Pendahuluan
Kata paradigma dipopulerkan oleh Thomas Kuhn dalam penelitiannya mengenai proses perkembangan ilmu pengetahuan. Kuhn berusaha membantah asumsi lama yang meyakini bahwa perkembangan ilmu pengetahuan, khusus ilmu alam ( natural science ), berkembang secara evolutif-akumulatif. Bagi Kuhn anggapan ini salah, karena ilmu pengetahuan justru berkembang secara revolusioner. ( Ritzer, Sosiologi Ilmu Pengetahuan Berparadigma Ganda:1996).
Paradigma merupakan elemen vital dalam membentuk perspektif atas realitas sosial yang mengitari eksistensi kita. Dalam struktur pemikiran ilmiah paradigma menentukan rumusan masalah yang hendak dianalisis, konstruksi Teori yang digunakan serta turunan metodologi yang mestinya digunakan. Saat yang bersamaan paradigma membentuk karakteristik komunitas pemikir ( intelectual grouping’s) bahkan pada komitmen moral yang diacu.

Perkembangan paradigma jelas memiliki posisi dan memainkan fungsi yang sentral dalam struktur berpikir manusia.
Arti penting posisi dan fungsi paradigma inilah yang disadari sahabat-sahabat warga pergerakan tidak semata sebagai alat analisis bahkan sebagai .................................. "

Baca Selengkapnya : Download format PDF

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More